Cara Menggunakan OpenClash OpenWrt

Baca Juga :
Dalam penggunaan Openclash pada OpenWRT agan-agan bisa menggunakan akun Trojan Go, Troja dan Vmess/Vless mode CDN (bolak balik) disertai dengan bug operator dan langkah-langkahnya sebagai berikut 
1. Pertama, silahkan kalian buat akun Trojan pada web Howdy.id.
Cara Menggunakan OpenClash OpenWrt

2. Pilih server yang ingin kalian gunakan biasa nya untuk ping kecil pakai akun indonesia dan untuk download biasa nya kita memakai akun SG.
Cara Menggunakan OpenClash OpenWrt
3. Silahkan kalian isi username dan password. Pada kolom SNI silahkan isi Bug Operator sesuai dengan provider yang agan-agan gunakan. Jangan lupa centang bagian saya bukan robot kemudian isi capcha sesuai yang diminta. kemudian klik Create.

Cara Menggunakan OpenClash OpenWrt


4. 
Kemudian salin akun pada kolom Trojan GO
Cara Menggunakan OpenClash OpenWrt

5. 
Kemudiam agan-agan buka tools OpenClash lewat icon Openclash atau pun Services => Openclash lalu klik config editor
Cara Menggunakan OpenClash OpenWrt

6. 
Setelah itu pilih Proxy_provider.
Cara Menggunakan OpenClash OpenWrt

7. 
Lalu klik pada config yang tersedia disini nama nya saya beri UMUM.yaml
Cara Menggunakan OpenClash OpenWrt

8. Kemudian klik edit lalu kalian salin Format Openclash di channel telegram kita. Nah kemudian isi sesuai akun kalian yang sudah dibuat tadi.

Cara Menggunakan OpenClash OpenWrt

9. Pada name : bebas, server : isi bug, password : pass akun yang dibuat tadi, sni : isi server akun, path : isi sesuai path akun, Host : isi server akun.

10. Setelah semua nya diisi kemudian pilih save pada pojok kanan atas.

11. Kemudian klik Overviews atau kalian juga bisa klik logo openclash ke halaman awal lalu scroll kebawah pilih enable openclash.

Cara Menggunakan OpenClash OpenWrt


12. Setelah itu status nya akan berubah dari Not Running menjadi Running, kita cek apakah injectnya terhubung dengan cara klik OPEN PANEL 
Cara Menggunakan OpenClash OpenWrt

13. 
Klik pada Pr0xies jika muncul PING berarti tanda nya kita sukses inject bug pada provider yang ada dengan menggunakan OpenClash.
Cara Menggunakan OpenClash OpenWrt

Jika ping tidak muncul silahkan kalian coba ganti bug dengan yang lain, semoga bermanfaat terima kasih.

Subscribe untuk berlangganan artikel :

0 Response to "Cara Menggunakan OpenClash OpenWrt"

Post a Comment

1. Dilarang menjadikan referensi tanpa mencantumkan sumbernya
2. Berkomentar yang relevan sesuai artikel
3. Gunakan bahasa yang baik dan santun